09 Oktober 2021
KERJASAMA PEMERINTAH DESA SIDOKERTO DENGAN DISPENDUKCAPIL KABUPATEN MAGETAN DALAM PROGRAM "SABTU TUNTAS"
Kerjasama Pemerintah Desa Sidokerto dengan Dispendukcapil Magetan dalam program "sabtu tuntas" , antusias masyarakat sangat tinggi karena sangat membantu dalam pengurusan Administrasi Kependudukan (KK,KTP,KIA,AKTA KELAHIRAN ,AKTA KEMATIAN DLL) Semoga sering diadakan acara seperti ini (ungkap salah satu masyarakat)